Rabu, September 03, 2008

CHROME, Google Browser


Mau tahu browser produk Google yang belum bisa didownload namun sudah membuat gerah Microsoft?

Coba simak versi komiknya di sini

http://www.google.com/googlebooks/chrome/index.html#

Klaim dari Google sendiri tentang [browser] CHROME, adalah suatu browser yang mempunyai multi tabs. Masing-masing tabs menjalankan fungsi sendiri-sendiri, dengan harapan pencegahan crash lebih optimal.

Google Chrome adalah proyek open-source Google dan proyek ini akan masuk ke dalam proyek Google Gears.

Silahkan terus dipelototi situs ini
http://gears.google.com/chrome/?hl=en

Browser Google Chrome juga diklaim akan penuh dengan fitur-fitur canggih seperti JavaScript Virtual Machine yang disebut V8, sehingga kode Java Script dapat berjalan lebih cepat pada browser ini.

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Matur nuwun atas pencerahannya Mas Eko.
Komik-nya bagus banget dan mencerahkan sekali.

Sekarang mas Eko sudah mulai jadi pakar IT juga nih.

salam,

-bank al-

Eko Eshape mengatakan...

CHROME (versi BeTa) sudah mulai bisa diunduh mulai tanggal 3 September.

Ini urlnya :
http://www.google.com/chrome/index.html?hl=id&brand=CHMG&utm_source=id-hpp&utm_medium=hpp&utm_campaign=id

Salam

eshape