Jumat, Oktober 29, 2010

Kabar dari Merapi

Imil dari Koordinator Sebuai, dicopas dari Catatan Mas Kika

Dear teman-teman,

Mohon bantuannya untuk mensirkulasikan pesan berikut.

Berikut adalah info seputar Merapi meliputi kontak person, lokasi pengungsian dan data pengungsi.

Terima Kasih

INFO TIM SIAGA
•Tim Siaga Tlogolele, Pak Sukarno 081804122218
•Tim Siaga Jrakah, Pak Jumadi 08170630375
•Tim Siaga Klakah, Pak Pomo 081915439447 Jumarno 087834123330
•Pak Yatin (Lurah Ngargomulyo) 085729318157

INFO POSKO
1. Posko Jalin Merapi at Dukun, Magelang: Studio K FM Jl Muntilan Dukun KM , Dusun Tegalsari, Desa Dukun, Kecamatan Dukun. contact person: Bayu +6287834019273, Sinam MS +628562537818

2. Penanggung Jawab Pengungsian di Ngadipuro Dukun Magelang, Kepala Desa Ngadipuro +6281392528545

3. Penanggung Jawab Pengungsian TPS Ngadipuro Dukun Magelang, Kepala Desa Ngadipuro +6281392528545

DATA PENGUNGSI (IDPs INFORMATION) Yang tersebar di WILAYAH MUNTILAN, MAGELANG dan SLEMAN

Kecamatan Dukun, MagelangTerdapat 8 titik pengungsian dengan jumlah pengungsi 11.812 jiwa

Kecamatan SrumbungTerdapat 19 titik pengungsian dengan total pengungsi 6.974 jiwa

Kecamatan SawanganTerdapat 7 titik pengungsian dengan total jumlah pengungsi 1.038 jiwa

Kecamatan SalamTerdapat 2 titik pengungsian dengan jumlah pengungsi 3.438 jiwa

Desa Sengi Terdapat 2 Posko; Jumlah pengungsi 435 jiwa Jarak: 7 Km dari puncak merapi

Desa Krinjing Terdapat 3 Posko; dengan jumlah pengungsi 2091 jiwa Jarak: 3,5 Km dari puncak merapi

Desa NgargomulyoTerdapat 2 Posko; dengan jumlah pengungsi 1506 jiwa Lokasi berjarak 5 km dari puncak Merapi

Desa SumberTerdapat 3 posko; dengan jumlah pengungsi 3561 jiwa Lokasi berjarak 5 km dr puncak merapi)

Kebutuhan Pengungsi

Prioritas yang dibutuhkan para pengungsi saat ini adalah:
1. hygiene kit
2. Kebutuhan bayi
3. Susu utk anak
4. Kasur bayi anak kecil
5. Masker
6. Logistik (makanan) 

Mas Kika & Tim akan berangkat tgl 31 Okt '10
Saya akan berangkat tgl 5 Nov '10

*ada yg mau ikut nyumbang?silahkan hubungi saya di 085691461203

http://nulisdanmimpi.wordpress.com
http://sejutabuku.org

+++

Sumber gambar disini

+++

UPDATE DANA MERAPI di Posko Kedai Digital pukul 21:40 Rp. 70.000.400, terkumpul 33 jam sejak kemarin siang. tadi sore sudah kita bagi 40juta di empat lokasi di Sleman.
Besok 30juta akan kami belanjakan dan di bagi di beberapa titik di Magelang yg masih hujan abu. bagi yg menyumbang sampai jumat sore dana akan kami tampung dan kami salurkan melalui rekan2 relawan lainnya.. WE LOP U FULL!!

1 komentar:

VICKYFF mengatakan...

nice post!keep writing!Scarf Scarf